• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Bill Gates Mengungkap Bahwa Ctrl + Alt + Delete adalah Sebuah Kesalahan

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Siapa yang tidak mengetahui tiga kombinasi tombol pada PC tersebut? Semua mengetahui bahwa gabungan tombol tersebut adalah sebuah jalan untuk menuju ke Task Manager dimana pengguna dapat menghentikan aktivitas atau juga bisa digunakan untuk me-reebot ulang PC mereka. Namun siapa yang sangka kalau pendiri dari Microsoft Bill Gates ternyata mempermasalahkan tombol ini. Gates juga mengatakan kalau ketiga tombol tersebut adalah adalah sebuah kesalahan yang pernah tercipta. Lalu dimanakah letak kesalahannya? Sebab kita semua tahu kalau tombol tersebut sangat berguna sekali untuk para pengguna PC.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/524523f4679611380262900images.jpg" alt="Bill Gates Mengungkap Bahwa Ctrl + Alt + Delete adalah Sebuah Kesalahan" width="400" height="211" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Bill Gates mengungkapkan kesalahan ini pada sebuah acara penggalangan dana yang dilaksanakan di Universitas Havard. Dia mengatakan kalau sesungguhnya kesalahan terjadi pada pihak IBM yang membuatkan desain tombol seperti itu. Sebenarnya Bill Gates sendiri menginginkan satu tombol saja yang bisa mewakili penggunakan dengan fungsi tersebut. Namun IBM ternyata tidak memberikannya kepada Gates dan Microsoft. Itu jelas merupakan kesalahan kata Bill Gates, sebab dengan adanya satu tombol saja maka akan dapat mempermudah pengguna dalam menggunakannya.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/524523ffdd34b1380262911ctrl-alt-del.gif" alt="" width="400" height="260" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Sebagai catatan sejarah, tiga kombinasi tombol Ctrl + Alt + Delete tersebut dibuat oleh David Bradley. Bradley membuat tombol ini dengan tujuan untuk menyelamatkan komputer yang terkena sarangan "hang". Alasan Bradley menggunakan tiga tombol yang sangat berjauhan ini agar sebuah ketidak-sengajaan dalam melakukan reebot tidak sering terjadi. Awalnya Bradley ingin membuatnya Ctrl + Alt + Esc, namun hal tersebut digantikannya dengan Del dengan alasan yang diungkapkan tadi.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52452444197aa1380262980taskmanager.jpg" alt="" width="400" height="370" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Sesungguhnya yang lebih memperkenalkan ketiga kombinasi tombol tersebut adalah Bill Gates sendiri. Akan tetapi dapat dibenarkan juga mengapa Bradley tidak membuatkannya sebagai satu tombol saja. Sekarang dominasi yang ada pada pasat tablet sedikit menjawab pertanyaan itu. Untuk dapat melakukan reebot tablet hanya membutuhkan satu tombol saja, tombol yang juga berfungsi sebagai tombol power pada perangkat mobile tersebut. <bms></p></div>

Sumber
 

littlesqu

2 SD
Level 2
bisa dibayangkan klo hanya 1 tombol saja untuk reboot. bisa2 gamers2 tempramental sering bgt tuh reboot gara2 gebrak keyboard. :grin:
 
Top