• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Harga Galaxy S4 Kemahalan, Benarkah?

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Hei Guys,</p><p style="text-align: justify;">Samsung memang salah satu perusahaan teknologi yang saat ini sangat maju ketimbang perusahaan lain. Dominasi Samsung baik dipasaran lokal maupun internasional merupakan salah satu bukti bahwa perusahaan asal Korea tersebut merupakan perusahaan penghasil Smatphone terbaik. Salah satu produknya yang saat ini belum lama diluncurkan dan masih hangat dibicarakan adalah Samsung Galaxy S4. Canggih? Kaya akan fitur? dan mempunyai spesifikasi mumpuni memang semua itu ada pada ponsel smartphone tersebut, yah bisa dibilang ponsel ini merupakan ponsel yang cukup sempurna ketimbang seri terdahulunya. Ponsel super canggih ini tentu saja membuat semua penggila teknologi sangat menginginkannya, tapi jika kita membicarakan harga satu kata yang muncul dibenak kita MAHAL!</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/51ad3ffb3b7d71370308603galaxys4-press-06-580-100.jpg" alt="Harga Galaxy S4 Kemahalan, Benarkah?" width="534" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Memang ponsel Samsung Galaxy S4 merupakan ponsel yang canggih dan sangatlah diminati masyarakat. Jika dilihat dari penjualannya pun, ponsel ini sekarang sudah menjadi "raja" dan meraih penjualan yang cukup tinggi. Belum lama ini saja diberitakan bahwa penjualan Galaxy S4 sudah tembus 10 juta unit dalam kurun waktu sebulan. Biarpun menjadi ponsel yang cukup laris dan merajai penjualan dipasaran, tidak bisa kita sangkal bahwa harga Samsung Galaxy S4 tetap selangit dan memberatkan para pembelinya yang ingin mencicipi ponsel ini. Untuk harga di Indonesia Galaxy S4 dijual dengan harga sekitar Rp7,5 juta, hampir sama di berbagai belahan dunia yang dipasang USD750 untuk bisa menebusnya.</p><p style="text-align: justify;">Sangat tidak adil mengingat kurs dolar yang sangat tinggi. Jika memang ingin diseimbangkan, tentu saja harusnya harga Galaxy S4 di Indonesia haruslah lebih murah yah walau kebanyakan di negara barat, sama seperti di negara kita, harga S4 dengan subsidi operator lebih memikat untuk dibeli. Tingginya harga Galaxy S4 pun bukan saja dikeluhkan oleh masyarakat. Perusahaan nomor 1 didunia yaitu&nbsp;Microsoft yang tak lain adalah kompetitornya, juga menyindir habis harga Samsung Galaxy S4 bila dibandingkan salah satu ponsel yang berbasis Windows Phone. Padahal diklaim Microsoft, fitur di sistem operasinya tak jauh berbeda dengan S4. Microsoft menyindir Samsung Galaxy S4 dengan membandingkan ponsel canggih yang super mahal ini dengan ponsel Lumia 521 yang mempunyai harga 150 USD atau setara dengan Rp. 1,5 juta.&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/51ad40015a8201370308609332483-samsung-galaxy-s4.jpg" alt="" width="300" height="300" /></p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/51ad405358b841370308691lumia-521.jpg" alt="" width="500" height="295" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Seperti yang disindir Microsoft, mereka mengatakan "Ponsel ini juga mempunyai kamera yang bagus, tampilan yang baik, ribuan aplikasi, dan kemampuan untuk membuat Anda tetap terhubung dengan cuaca, olahraga, berita, dan semua orang yang Anda sayangi. Tapi harganya jauh lebih murah" Kendati secara spesifikasi antara Nokia Lumia 521 dan Galaxy S4 cukup jauh, tak membuat Microsoft gentar untuk menyindir lawannya tersebut. Bahkan ketimbang membeli S4, selisih harga antara Lumia 521 dengan Galaxy S4 yang sekitar USD 600 bisa untuk membeli barang-barang berkelas lainnya.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/51ad40bdf0b1f1370308797too_expensive.jpg" alt="" width="500" height="281" /></p><p style="text-align: justify;">Nah think wise and smart before you buy something. Biarpun murah belum tentu suatu produk tersebut tidak mempunyai kualitas yang buruk bukan?(Afg)</p></div>

Sumber
 
Top